DETAIL PENGUMUMAN

Tips Jauhkan Anak Kecanduan Gedget

26 Juni 2024 301 kali

Gadget sudah menjadi bagian dari kehidupan sehari-hari anak zaman sekarang, tak hanya untuk hiburan, tetapi juga untuk edukasi. Meski begitu, orang tua tetap perlu memerhatikan penggunaan barang tersebut pada Si Kecil untuk menghindari anak kecanduan gadget.

Kecanduan gadget sudah menjadi salah masalah yang sering dikeluhkan orang tua, terutama semenjak pandemi melanda. Akibatnya, anak lebih senang diam di rumah bermain dengan gadget mereka dibanding bermain di luar rumah.

Hal itu tentu saja bisa berdampak buruk bagi kesehatan dan tumbuh kembang anak, serta kemampuan sosialisasi mereka. Karena itu, jangan dibiarkan saja, ketahui cara ampuh mengatasi anak kecanduan gadget di sini!